Selamat Datang Di Website Resmi Desa Samberan Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro Akses Layanan Informasi melalui "SILAW" Sistem Informasi Layanan Berbasis Aplikasi Whatsapp dengan menghubungi Admin Desa di No. Wa 085 850 224 695 -

Artikel

Kepala Desa Tutup Kegiatan KKN STAI At Tanwir Kelompok Empat

01 September 2021 03:26:26  Admin Desa Samberan  178 Kali Dibaca  Berita Lokal

Genap satu bulan mahasiswa KKN Kelompok Empat dari STAI At Tanwir melaksanakan kegiatan di Desa Samberan. Berbagai kegiatan sudah dilaksanakan seperti mengajar di sekolah, PAUD dan TPQ, mengadakan pelatihan recycling sampah plastik, menanam toga, membantu kegiatan posyandu dan membantu kegiatan pemerintahan desa lainnya. Interaksi dengan masyarakat melalui jama'ah tahlil, mengunjungi tokoh masyarakat dan mengikuti pertemuan PKK juga intens dilakukan. 

Dengan terjun di tengah masyarakat, para mahasiswa diharapkan memahami dan mengalami interaksi antar individu maupun kelompok di masyarakat. Dinamika masyarakat yang begitu kompleks menjadi aspek penting yang perlu dipelajari oleh para mahasiswa, baik dari sisi persoalan maupun tantangannya. 

Pada penutupan kegiatan KKN hari ini (Selasa, 31/08/2021), dihadiri oleh perangkat desa, ketua BPD, serta perwakilan tokoh masyarakat. Kegiatan ditutup dengan pemotongan tumpeng sebagai tanda berakhirnya rangkaian program kerja yang direncanakan dan dilaksanakan oleh para mahasiswa. Teriring do'a semoga  kegiatan KKN di Desa Samberan menjadi pengalaman berharga dan bermanfaat bagi para mahasiswa.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Wilayah Desa

Peta Desa

Aparatur Desa

Back Next

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Utama Desa Samberan No 001
Desa : Samberan
Kecamatan : Kanor
Kabupaten : Bojonegoro
Kodepos : 62193
Telepon : 085230432797
Email : desasamberan@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:3.862
    Kemarin:27.270
    Total Pengunjung:9.682.319
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.118.37.85
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

Informasi Publik

Video Youtube